Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

produk Kreatif dan Kewirausahawan

Produk Kreatif dan Kewirausahaan A.     Pengertian Produk Kreatif dan Kewirausahaan Produk kreatif adalah produk yang berasal dari ide para wirausahawan yang bersifat baru sehingga tidak ada yang menyamai baik itu model, atau bentuk atau teksturnya (jika makanan). Kewirausahaan adalah sikap dari wirausahawan yang semestinya, seperti kreatif, beriorientasi pada masa depan, dan lain-lain. B.      Tujuan kewirausahawan Dalam pendidikan kewirausahaan diajarkan dan ditanamkan mengenai sikap dan perilaku untuk membuka bisnis, agar mereka di kemudian hari menjadi seorang wirausaha yang berbakat dan berhasil. Adapun tujuan kewirausahaan adalah : a.        Untuk mewujudkan kemampuan dan kemantapan para wirausaha untuk meng hasilkan kemajuan dan kesejahtraan masyarakat. b.       Untuk membudayakan semangat, sikap, prilaku, dan kemampuan kewirausahaan di kalangan pelajar dan masyarakat yang mampu, handal, dan unggul. c.        Untuk meningkatkan jumlah para wirausaha yang berk

artikel bisnis online

Tugas bisnis online 1.       Browsing jenis jenis bisnis online. Minimal 5 atau 10 jenis 2.       Cara memulai bisnis online 3.       Cara meningkatkan penjulan online 4.       Keuntungan keuntungan dalam bisnis online 5.       Buatlah artikel dengan judul baru strategi bisnis online yang menguntungkan bagi pemula dengan cara mngkombinasi 4 artikel diatas dengan tambahan kreasi tulisan dari masing masing siswa Artiker tersebut di copy dan dimodifikasi, kemudian simoan di blog masing-masing. Jenis jenis bisnis online 1. Bisnis Dropship, Jenis Bisnis Online Modal Minim Ide dasar di balik  bisnis dropship  adalah bahwa, sebagai pemilik bisnis kecil, Anda tidak perlu menyimpan atau menyetok barang dan tidak perlu menangani pengiriman barang kepada pelanggan Anda. Ini tentunya memangkas biaya dan resiko memiliki gudang yang penuh dengan barang yang tidak terjual. Selain itu, Anda terhindar dari kerumitan proses pengiriman pesanan ke seluruh pelosok Indonesia atau bah